Pembangunan Rumah Kompos di Kelurahan Matras Ada yang Retak

Pembangunan Rumah Kompos di Kelurahan Matras Ada yang Retak

Sungailiat, DetakBabel.com –
Belum satu tahun pembangunan Rumah Kompas di Kelurahan Matras sudah mengalami retak pada dindingnya. Keretakan  ini terpantau oleh awak media . Jumat (22/9/2023).

Proyek pembangunan rumah kompos tersebut dikerjakan oleh CV, Karya Maju Bersama yang beralamat di Jalan Mitro Pangkalpinang dengan pagu anggaran sebesar Rp,677 juta yang bersumber dari DAK Kabupaten Bangka Tahun 2022.

Memed , sseorang warga lingkungan Matras mengatakan sangat disayangkan kondisi gedung rumah kompos ini sudah ada yang retak pada dindingnya,

” Walaupun sudah diresmikan tapi belum difungsikan, untuk itu kami minta pada pihak terkait untuk memperbaiki nya. jangan hanya membangun saja tetapi pemeliharaannya tidak ada,” terangnya.

Sementara itu, lurah Matras Tejo ketika dihubungi segera akan mengirim surat kepada DLH Kabupaten Bangka atas keretakan rumah kompos tersebut.(red)

Pos terkait

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *