Miris! Belum lama Selesai Dibangun RKB SDN 2 Puding Besar, Begini Kondisinya

Miris! Pembangunan RKB SDN 2 Puding Besar, Begini Kondisinya

Sungailiat,DetakBabel com –
Sangat Miris, Baru saja beberapa bulan selesai dibangun, Kondisi kini Ruang Kelas Baru (RKB) SDN 2 Puding Besar, Kecamatan Puding Kabupaten Bangka stuktur bangunannya telah mengalami keretakan.

Bukan hanya keretakan pada bangunannya,Tapi pengecatannya sudah banyak yang terkelupas,Pembangunan RKB ini Mengunakan Dana APB-DAU-SG tahun 2024 Sebesar Rp.243.324.000,- yang mana pelaksananya CV.Bari Mandiri.

Awak media sempat menghubungi Bagian Sapras Pada Dindikpora Kabupaten Bangka Terkait Hal Tersebut.

” Bayu yang mengerjakan Pak,”Ujar Salah Satu Staf Dibagian Sapras.

Sementara itu Kasi Datun Kejaksaan Negeri Bangka Maharani Cahyanti Ketiika Dihubungi Melalui Pesan WhatsApp mengatakan Terimakasih atas Infonya Kita konfirmasi Dulu Kedinas Pendidikan Ujarnya.

Ditempat Terpisah Bayuseno Selaku Pelaksana Kegiatan ketika di Konfirmasi melalui pesan WhatsApp  tersebut belum ada jawaban sampai berita ini di muat.(Hry)

Pos terkait

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *